Bagian-bagian gigi:
1. Bagian akar gigi yaitu bagian akar gigi yang
tertanam di dalam tulang rahang, dan dilindungi oleh jaringan periodontal
(gusi). Panjang akar kurang lebih 2/3 dari panjang seluruh gigi.
2.
Mahkota Gigi yaitu bagian dari gigi yang dapat kita lihat tepatnya pada gigi
bagian atas
3. Cusp yaitu tonjolan runcing atau tumpul yang terdapat
pada mahkota gigi (Taring)
Jaringan-jaringan pada gigi:
1.
Enamel (email) yaitu lapisan terluar dari mahkota yang sangat keras, yang
melindungi gigi dari kerusakan.
2. Dentin yaitu jaringan seperti tulang
yang terletak di bawah enamel, yang mempunyai fungsi meendukung enamel.
3. Cementum yaitu jaringan seperti tulang meliputi akar gigi. Yang
membantu menghubunkan gigi dengan tulang rahang.
4. Pulpa yaitu jaringan
lunak yang mengandung serat-serat, pembulu darah arteri, vena dan lympe yang
letaknya di tengah-tengah gigi.
Gigi Ku Gigi Mu
Bagian-bagian gigi:
1. Bagian akar gigi yaitu bagian akar gigi yang
tertanam di dalam tulang rahang, dan dilindungi oleh jaringan periodontal
(gusi). Panjang akar kurang lebih 2/3 dari panjang seluruh gigi.
2.
Mahkota Gigi yaitu bagian dari gigi yang dapat kita lihat tepatnya pada gigi
bagian atas
3. Cusp yaitu tonjolan runcing atau tumpul yang terdapat
pada mahkota gigi (Taring)
Jaringan-jaringan pada gigi:
1.
Enamel (email) yaitu lapisan terluar dari mahkota yang sangat keras, yang
melindungi gigi dari kerusakan.
2. Dentin yaitu jaringan seperti tulang
yang terletak di bawah enamel, yang mempunyai fungsi meendukung enamel.
3. Cementum yaitu jaringan seperti tulang meliputi akar gigi. Yang
membantu menghubunkan gigi dengan tulang rahang.
4. Pulpa yaitu jaringan
lunak yang mengandung serat-serat, pembulu darah arteri, vena dan lympe yang
letaknya di tengah-tengah gigi.
0 comments:
Post a Comment
Assalamu'alaikum wr.wb